Senin, 11 Maret 2013

Ada sebuah cerita yang patut kita Renungankan..


Anak : umi,,temen sekelas Ara namanya bagus bagus mi,Ada
justin, fahri,raymond,tamara,isabela kayak di film-film ya mi.nama Ara ' Fatimah Azahra ya mi,,

Umi : iya sayang bagus kan.

Anak : iya mi bagus tapi mi nama ara kok gak ada di film-film ya mi.

Umi : sayang "Fatimah Azahra lebih hebat dari orang yang ada di film-film,penyayi terkenal bahkan model terhebat di dunia sekalipun kamu tahu Fatimah Azahra itu siapa?

Anak : masa si mi?? memangnya "Fatimah Azahra" siapa mi?

Umi : "Fatimah Azahra adalah Putri Rasulullah Shallahu 'alaihi wassalam,beliau adalah wanita yang sangat mulia,Sangat Taat dan Takut kepada ALLAH, sangat Cinta kepada Rasulullah,sangat pemalu,tidak perah menampakan Aurat kepada yang bukan Mahrom,Tidak pernah memandang yang bukan mahrom,Tidak pernah di sentuh sama Laki laki yang bukan Mahrom,sangat penyabar,sangat qonaah,Taat kepada Suami,selalu menyenangkan suami.

Kemuliaan beliau tidak bisa di ceritakan,beliau adalah ahli syurga sayang.nah umi ingin Anak umi mencontoh beliau mangkanya kamu umi beri nama Fatimah Azahra,karena ia adalah sebaik baik teladan dan idola bagi kita wanita muslimah sayang,bukan mereka yang mau buka bukaan dan di pegang pegangan sembarang lelaki.

jangan salah mengidolakan seseorang ya sayang Idolakan para kekasih ALLAH dan orang-orang sholeh.

Anak : owh gitu ya Mi? Subhanallah Umi ara pengen seperti beliau.

Umi :Aamiin sayang,mangkanya dari sekarang kita cintai dan idolakan mereka ya.

Sudah menjadi kewajiban orang tua untuk memberikan nama yang baik bagi putra putrinya,Umi Wa Abi jangan sembarang ngasih nama si buah hati ya karena nama adalah do'a.dan bisa jadi nama tersebut akan menjadi idola anak kita nanti.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar